Terkadang terasa jiwa direnggut sampai lesu, tak terdaya berdaya.
Namun...kembalilah pada Yang Maha Esa.
DIA punya jawapannya.
-Syahoney-
Skizofrenia merupakan gangguan jiwa yang mempengaruhi fungsi otak manusia, fungsi normal kognitif, emosional, dan tingkah laku. Pesakit gangguan skizofrenia biasanya akan kehilangan respons emosional, menarik diri dari pergaulan, dan mengalami halusinasi serta delusi.
Tanda-tanda premorbid (pra-sakit) pre-skizofrenia antara lain:
1. Tidak mampu mengekspresikan emosi (bersikap acuh tak acuh, jarang tersenyum, dan raut wajah yang tidak gembira)
2. Terjadi penyimpangan komunikasi. Pesakit sukar berbicara secara terarah dan cenderung menyimpang dari perbualan dan sering ulang perkara yang sama.
3. Mengalami gangguan tumpuan (tidak mampu memberi tumpuan, mengekalkan, atau memindahkan atensi)
4. Mengalami gangguan perilaku (bersikap tertutup, pemalu, tidak disiplin, tidak suka bersosial, tidak rasa senang, terganggu tanpa alasan yang jelas)
No comments:
Post a Comment
komen yang murni-murni sudah, selebihnya SPAM!